Motor Yamaha Byson Warna Hitam

Motor Yamaha Byson Warna Hitam idamanku sejak tahun 2010 awal mula peluncuran produk motor yamaha kelas sport dengan body yang kekar dan tampilan yang gahar akhirnya kudapatkan. Pada hari kamis tepatnya tanggal 14 Juni 2012 bertepatan 12 hari sejak hari pernikahanku Motor Yamaha Byson Warna Hitam resmi menjadi tungganku, yang siap mengahantarkan aku kemana saja aku mau. Alhamdullilah dan sujud syukur selalu kupanjatkan pada Alloh SWT dan nabi Muhammad SAW, yang telah memberikan rahmat dan rizki serta mengatur skenario hidupku hingga menjadi begitu indah pada waktunya. Semoga kawan-kawan dapat akan mengalaminya, kuncinya adalah kesabaran.

Motor Yamaha Byson Warna Hitam telah melengkapi kehidupanku saat ini, terlepas dari semua kisah perjuangan yang terus berproses dan tak akan berhenti hingga ajal menjemput nanti, wallohuaklam. Motor Yamaha Byson Warna Hitam idamanku dateng sore hari sekitar jam 4 sore, kabar datangnya sudah ku dengar sejak kemarennya dikarenakan hujan jadi batal datang.

Motor Yamaha Byson Warna Hitam hadir pada kuartal pertama tahun ini jadi masih dibilang baru untuk spesifikasi warna hitam, tadinya muncul dengan warna grey atau abu-abu. Motor Yamaha Byson Warna Hitam dikeluarkan bersamaan dengan warna emas nan elegan pada tahun 2012 ini. Saya sangat setia menantikan Motor Yamaha Byson Warna Hitam ini karena terinspirasi dengan motor pengawal presiden Yamaha FZ-1 Fazer dengan style fighter mirip dengan Motor Yamaha Byson Warna Hitam idamanku.

Motor Yamaha Byson Warna Hitam
Motor Yamaha Byson Warna Hitam baru saja dateng.
Dua Orang Petugas Sedang menurunkan Motor Yamaha Byson Warna Hitam
Dua Orang Petugas Sedang menurunkan Motor Yamaha Byson Warna Hitam
Inilah Motor Yamaha Byson Warna Hitam tunggangan saya sekarang.
Inilah Motor Yamaha Byson Warna Hitam tunggangan saya sekarang.
Motor Yamaha Byson Warna Hitam
Spedo Meter Motor Yamaha Byson Warna Hitam baru 1 km hasil testing-testing mungkin dan BBM nya juga ndak ada 1 lt kata petugas pengantarnya.

Itulah dokumentasi awal Motor Yamaha Byson Warna Hitam tunggangan saya, ada beberapa catatan penting ketika kita menerima motor baru yang baru kita beli, karena berdasarkan pengalaman beberapa kawan-kawan motor yang dikirim biasanya berbeda dengan yang kita tunjuk waktu memilih di daelernya :

  1. Sebelum kita menandatangani tanda terima pengiriman barang sebaiknya dicek terlebih dahulu kondisi fisik Motor Yamaha Byson Warna Hitam yang kita beli, jangan diterima atau ditanda tangani jika ada kondisi motor yang tidak cocok.
  2. Cek juga semua fungsi elemen pada motor seperti klakson, lampu sen dan lain-lain.
  3. Perlengkapan bawaan motor baru Motor Yamaha Byson Warna Hitam adalah, Helm warna hitam, buku panduan dan buku garansi service, jacket, kunci lengkap standar (letaknya dibawah jok motor), kunci kontak ada 2 buah, lampu sen dan jok masih terbungkus plastik.
  4. Jika semuanya OK, maka silahkan tanda tangani bukti penerimaan barang tersebut dan biasanya ada bisikan (jangan lupa kasih uang rok*k buat sopir yang nganter seiklasnya).

Setelah proses penerimaan Motor Yamaha Byson Warna Hitam sukses langkah selanjutnya adalah mengisi Full BBM Premium, pertama saya isi 50 rebu ternyata ndak full, untuk full tangki biasanya 60 ribu atau 12 liter.

Mungkin haya itu saja informasi sekilas tentang Motor Yamaha Byson Warna Hitam baru tunggangan saya, dan natikan artikel berikutnya tentang utak utik dan perawatan Motor Yamaha Byson Warna Hitam.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *